Ilmuan Palestina, Sufyah Tayeh Dibunuh Tentara Israel

Sufyan Tayeh dan keluarga. Ia menjadi korban kebrutalan agresi Israel. Sufyan Tayeh merupakan seorang profesor terkemuka di bidang fisika teoritis dan matematika terapan, serta tokoh tekemuka di kedua bidang tersebut. Tayeh juga merupakan rektor Universitas Islam Gaza. Alison Phipps, salah satu ketua UNESCO di Universitas Glasglow mengungkapkan duka citanya melalui unggahannya di akun X pribadinya.

Kota Tua Jericho Ditetapkan UNESCO Sebagai Warisan Dunia di Palestina, Israel Geram

Kota kuno Jericho sebagai situs warisan dunia. Jericho merupakan salah satu kota tertua yang berada di Tepi Barat yang dikelola oleh Otoritas Palestina yang diakui secara Internasional. Daftar ini mengacu pada situs arkeologi Tell es-Sultan di dekatnya, yang berisi reruntuhan prasejarah yang berasal dari milenium kesembilan SM dan berada di luar kota kuno itu sendiri.