Badan Energi Atom Internasional Tetapkan Palestina sebagai Negara
Konferensi Umum Badan Energi Atom Internasional (IAEA) telah mengadopsi resolusi untuk mempertimbangkan Palestina sebagai sebuah negara. Pemungutan suara di IAEA merupakan kecaman yang jelas terhadap kebijakan ekspansi pendudukan Israel dan aneksasi Ilegal yang melanggar hukum internasional.