Pengakuan Josh Paul, Bungkamnya Pejabat AS Terhadap Isu Palestina

Paul menjelaskan, sebuah badan amal bernama Defence of Children International menarik perhatian Departemen Luar Negeri atas “tuduhan yang dapat dipercaya” mengenai seorang anak Palestina (13) yang diperkosa di pusat penahanan Al-Mascobiyya di Al-Quds Barat.
Namun, setelah menyampaikan tuduhan tersebut kepada rezim Israel, keesokannya Israel menyatakan sebagai terori.
Amerika Serikat Tidak Ingin Israel Hentikan Perang

Pada laporan tersebut dijelaskan, AS mendukung Israel yang ingin memusnahkan perlawanan Palestina, meskipun harus menanggung kerugian kemanusiaan yang besar. Hal tersebut dilakukan AS bukan hanya karena menghormati Israel sebagai sekutu, tetapi AS juga ingin memusnahkan kelompok pejuang Palestina.
Media Inggris: Netanyahu Adalah Orang yang Salah di Tempat yang Salah

etanyahu berada di “jantung” pertempuran sebagai tokoh dominan dalam politik Israel selama lebih dari dua dekade. Bahkan menyebut Netanyahu ialah orang yang salah.
“Orang yang salah, di tempat yang salah, pada waktu yang salah,” tulis The Economist.
Lebih lanjut, Netanyahu telah kehilangan kepercayaan rakyat Israel hingga bukan kandidat yang tepat.
Tingkatkan Bantuan Militer Ke Israel, Seorang Pejabat Departemen Luar Negeri AS Mengundurkan Diri

AMANPALESTIN.ID — Amerika Serikat telah mengumumkan akan meningkatkan bantuan militer pada Israel atas konflik yang terjadi antara Palestina dengan Israel di Gaza selama 2 pekan ini. Akibatnya, salah seorang pejabat dari Departemen Luar Negeri Amerika Serikat mengundurkan diri karena keputusan pemerintahan AS tersebut. Pejabat tersebut mengatakan bahwa dukungan Amerika Serikat terhadap Israel atas konflik di […]
Aksi Bela Palestina di Kedutaan Besar Amerika di Jakarta

Ratusan massa aksi menggelar aksi bela Palestina di depan Gedung Kedutaan Besar Amerika (Kedubes). Aksi yang diinisiasi Front Persaudaraan Islam (FPI), Gerakan Nasional Pembela Fatwa (GNPF) ulama, dan PA 212 mengangkat tema “Solidaritas untuk Palestina”.